Title:


SOSIALISASI LITERASI MEDIA DIGITAL DI JAKARTA (STUDI EKSPERIMEN PENGGUNAAN YOUTUBE TERHADAP SISWA SEKOLAH DASAR DI JAKARTA)


Author:


Mail Ita Hanika(1*)
Mail Melisa Indriana Putri(2)
Mail Alyza Asha Witjaksono(3)

(1) Universitas Pertamina, Indonesia
(2) Universitas Pertamina, Indonesia
(3) Universitas Pertamina, Indonesia
(*) Corresponding Author
10.31002/jkkm.v4i2.3324| Abstract views : 0 | PDF views : 0

Abstract


Perkembangan internet dan media teknologi digital dapat memberikan dampak positif maupun negatif bagi seluruh lapisan masyarakat termasuk anak-anak. Sebagai kelompok usia aktif pengguna internet dan media digital, anak-anak menjadi rentan terhadap dampak negatif dari penggunaan internet dan media digital. Guna membekali mereka untuk melakukan kontrol diri terhadap media digital serta konten yang disajikan, sekolah sebagai agen perubahan dapat mengajarkan anak-anak melalui kegiatan sosialisasi. Untuk mengetahui pengaruh sosialisasi terhadap peningkatan kemampuan literasi media digital anak-anak, penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan memberikan sosialisasi literasi media digital melalui media YouTube kepada siswa di lima sekolah dasar wilayah DKI Jakarta. Hasilnya ditemukan bahwa penelitian ini memperlihatkan adanya peningkatan kemampuan literasi media anak setelah dilakukan sosialisasi. Penelitian juga menunjukkan bahwa sekolah dapat melakukan pendidikan literasi media digital terlebih dahulu sebelum adanya upaya jangka panjang.


Keywords


Literasi Media Digital, Sosialisasi, Metode Eksperimen

Full Text:

PDF

References


Abdilah, E. J. (2011). “Efektifitas Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Keberhasilan Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMK Al-Hidayah Lebak Bulus”. Skripsi, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

Abdullah, N. N., Nasionalita. K. (2018). “Pengaruh Sosialisasi terhadap Pengetahuan Pelajar Mengenai Hoax”. Channel. Vol.6 No.1 April 2018 (106-119). http://journal.uad.ac.id/index.php/CHANNEL/article/download/10217/4881

APJII. (2018). Retrieved from apjii.or.id: https://apjii.or.id/survei2018

Aryanto, A. (2019, Okt 7). “Literasi Digital, SiberKreasi Netizen untuk Tangkal Hoax”. Warta Ekonomi. https://www.wartaekonomi.co.id/read250296/literasi-digital-siberkreasi-netizen-untuk-tangkal-hoax

BAKTI. (2019, Jun 26). “Cari Tahu Perbedaan Jaringan dan Internet Hanya Disini!”. baktikominfo.id. https://www.baktikominfo.id/en/informasi/pengetahuan/cari_tahu_perbedaan_jaringan_dan_internet_hanya_disini-864

Fluck, A. (2020, Jul 02). “Why digital literacy must begin in the classroom”. INFORMATIONAGE.

Gayatri, dkk. (2015). “Perlindungan Pengguna Media Digital di Kalangan Anak dan Remaja di Indonesia.” Jurnal Penelitian dan Pengembangan Komunikasi dan Informatika, Vol. 6, No. 1.

Griffin, E. (2012). At First Look at Communication Theory 8th Edition. New York: McGraw-Hill.

Kumparan. (2020, Feb 21). “Riset: 64% Penduduk Indonesia Sudah Pakai Internet”. https://kumparan.com/kumparantech/riset-64-penduduk-indonesia-sudah-pakai-internet-1ssUCDbKILp?utm_source=kumDesktop&utm_medium=copy-to-clipboard&utm_campaign=share&shareID=lYgv8nrFGbNZ

Kurnia, N. (2005). “Perkembangan Teknologi Komunikasi dan Media Baru: Implikasi terhadap Teori Komunikasi”. MediaTor. Vol. 6 No. 2.

Lusetya. (2019). “Bentuk Sosialisasi Pendidikan Karakter Anak pada Keluarga Single Parent di Desa Gandasuli Kecamatan Bobotsari Kabupaten Purbalingga”. Skripsi, UNESA.

McQuail, D. (2002). Media Performance: Mass Communication and the Public Internet. London: Sage Publications.

Mubarrak, S. (2020, Aug 20). “Pendidikan dan Penanaman Budaya Literasi di Masa Pandemi”. Lombok Post. https://lombokpost.jawapos.com/opini/27/08/2020/pendidikan-dan-penanaman-budaya-literasi-di-masa-pandemi/

Mujianto, H. (2019). “Pemanfaatan Youtube Sebagai Media Ajar Dalam Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar”. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran dan Penelitian. Vol. 5, No. 1.

Mukramin, S. (2018). “Dampak Media Sosial Terhadap Perilaku Sosial Anak di Kota Makassar”. Jurnal Pendidikan Sosiologi. Vol. VI, 90-91.

Potter, W. J. (2016). Media Literacy 8th Ed. California: Sage.

Rahayu, I. A. (2017). “Pengaruh Sosialisasi Pemberantasan Isu Hoax di Media Sosial oleh Humas Kementerian Komunikasi dan Informatika terhadap Pengetahuan Siswa”. Skripsi. Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta. http://repository.upnvj.ac.id/1370/1/AWAL.pdf

Rochmawati, W. (2012). “Perilaku Pemanfaatan Internet (Internet Utilization Of Behavior) (Studi Deskriptif tentang Pemanfaatan Internet Untuk Kepentingan Hiburan dan Akademik di Kalangan Anak-Anak di Kota Surabaya)”. Skripsi. Universitas Airlangga.

Samosir, F. T., Pitasari, D. N., Purwaka, & Tjahjono, P. E. (2018). “Efektivitas Youtube sebagai Media Pembelajaran Mahasiswa (Studi Di Fakultas FISIP Universitas Bengkulu)”. Record and Library Journal, 81-91.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.

Syarifudin. (2015). “Motif Penggunaan Teknologi Informasi dan Komunikasi Pada Anak Sekolah Dasar”. Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik. Vol.2 No. 1.

Syukri, M., Sujoko, A., & Safitri, R. (2019). “Gerakan Pendidikan Literasi Media Kritis di Indonesia: Studi terhadap Yayasan Pengembangan Media Anak”. Jurnal Ilmu Komunikasi MEDIAKOM. Vol. 2 No.02.

Untari, P. H. (2019, Mei 22). “Pengguna Internet Indonesia Paling Banyak di Usia 15-19 Tahun”. Oketechno. https://techno.okezone.com/read/2019/05/21/207/2058544/2018-pengguna-internet-indonesia-paling-banyak-di-usia-15-19-tahun

Wisnumurti, K. (2019). “FIRAL 2019 di Solo, Upaya Bersama Kampanye Literasi Digital”. Kominfo. https://aptika.kominfo.go.id/2019/03/firal-2019-di-solo-upaya-bersama-kampanye-literasi-digital/

Wood, J. T. (2014). Communication Mosaics: An Introduction to the Field of Communication 7th Edition. USA: Wadsworth.

Zaki, dkk. (2017). “Panduan Gerakan Literasi Nasional. Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan”. Kemdikbud. https://gln.kemdikbud.go.id/glnsite/wp-content/uploads/2017/08/panduan-gln.pdf




DOI: http://dx.doi.org/10.31002/jkkm.v4i2.3324

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Komunikasi dan Kajian Media

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License. View My Stats