REPRESENTASI DOMESTIFIKASI PEREMPUAN PADA AKUN TIKTOK @YOGAARIZONA
Abstract
Abstract: The gender division of labor creates a gender gap through women's greater household responsibilities. This problem made the TikTok account @yogaarizona use its style of humor and satire as a way of speaking out. Therefore, this research aims to determine the representation of women's domestication on the TikTok account @yogaarizona using qualitative descriptive research. This research analyzes 7 videos related to domestication-based gender injustice using Representation Theory, Feminist Point of View Theory and Roland Barthes' semiotic method. The research results show a form of women's resistance with the emergence of strong women and women who are free to express themselves. Women's resistance was also motivated by the influence of Javanese culture on the matriarchal system, the existence of women's living standards based on the position of Javanese women, as well as women's exploitation of other women's power.
Keywords: representation, domestication of women, Tiktok, Women's resistance
Abstrak: Pembagian kerja secara seksual mengakibatkan banyaknya perempuan di Indonesia cenderung mendapati ketidakadilan gender dengan tanggung jawab domestifikasi yang relatif lebih besar. Permasalahan tersebut membuat akun TikTok @yogaarizona, menyuarakan hal ini melalui gaya humor dan satirenya sebagai aksi perlawanan. Karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui representasi domestifikasi perempuan pada akun TikTok @yogaarizona dengan tipe penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian ini menganalisa 7 video terkait ketidakadilan gender berbasis domestifikasi dengan menerapkan Teori Representasi, Feminist Standpoint Theory serta metode analisis semiotika Roland Barthes untuk mengidentifikasi latar permasalahan dari upaya perlawanan perempuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya bentuk perlawanan perempuan dengan perwajahan perempuan tangguh dan perempuan bebas berekspresi. Terdapat pula hal yang mendasari perlawanan perempuan terhadap ketidakadilan gender. Seperti keterbelengguan perempuan dari adanya pengaruh budaya Jawa yang menggeser sistem matriarkhi, adanya standar kehiduoan perempuan dilihat dari peran dan kedudukan perempuan Jawa, serta eksploitasi perempuan dalam domestifikasi akibat adanya kekuasaan perempuan berstatus tinggi.
Kata kunci: representasi, domestifikasi perempuan, Tiktok, Perlawanan Perempuan
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Griffin, E. (2012). First Look At Communication Theory: Eight Edition. Mc Graw Hill.
Krolokke & Sorensen. (2006). Gender Communication Theories & Analyses. Sage Publications.
Murniati & Nunuk. (2004). Getar Gender: Perempuan Indonesia dalam Perspektif Agama, Budaya, dan Keluarga. Indonesia Tera.
Aditia, R. (2016). Konstruksi Makna Kebebasan Wanita pada Iklan Tri (3) di Televisi. JOM FISIP, 3(2), h. 5.
Adiyanto, W., & Afiati, A. I. (2020). Mekanisme Kuasa Dalam Fenomena Mom Shaming Pada Peran Perempuan Sebagai Ibu. Jurnal Lontar II, 8(1), h. 2.
Amanah, D. A. dkk. (2023). Dinamika Peran Perempuan Sunda Dalam Kepemimpinan Politik Era Modern. Jurnal Analisa Sosiologi, 12(2), h. 416-421.
Amillia, A., & Lestari, B. D. (2021). Multi Peran Ibu Rumah Tangga (Istri) Dalam Keluarga Selama Masa Pandemi COVID 19. Researchgate.Net.
Arfiani, D. (2021). Subordinasi dan Sudut Pandang Perempuan Suku Malind Marga Mahuze dalam Film the Mahuzes ( 2015 ): a Feminist Standpoint Theory. Martabat: Jurnal Perempuan Dan Anak, 5(2), h. 350.
Budiati, A. C. (2010). Aktualisasi Diri Perempuan Dalam Sistem Budaya Jawa (Persepsi Perempuan terhadap Nilai-nilai Budaya Jawa dalam Mengaktualisasikan Diri). Pamator, 3(1), h. 53 & 55.
Christiani, L. C & Ikasari, P. N. (2021). Potret Wacana Perempuan Sebagai Pekerja Rumah Tangga (PRT) di Media Melalui Sosok Inem Pelayan Sexy dari Masa ke Masa. Perempuan: Perempuan Dan Media, 1, h. 318-319.
Christiani, L. C. (2015). Pembagian Kerja Secara Seksual Dan Peran Gender Dalam Buku Pelajaran SD. Jurnal Interaksi, 4(1), h. 13-14.
Darmayoga, I. K. A. (2021). Perempuan Dan Budaya Patriarki Dalam Tradisi, Keagamaan Di Bali (Studi Kasus Posisi Superordinat dan Subordinat Laki-laki dan Perempuan). DANAPATI: Jurnal Komunikasi, 1(2), h. 146.
DOI: https://doi.org/10.31002/jkkm.v7i2.8017
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Jurnal Komunikasi dan Kajian Media

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License. View My Stats