Title:


Uji Performa Mesin Perajang Daun Talas Beneng Skala Home Industri Menggunakan 2 Mata Pisau terhadap Kualitas Hasil Rajangan


Author:


Mail Xander Salahudin(1*)
Mail Fuad Hilmy(2)
Mail Rafi Agung Bagaskara(3)

(1) Universitas Tidar, Indonesia
(2) Universitas Tidar, Indonesia
(3) Universitas Tidar, Indonesia
(*) Corresponding Author
10.31002/jom.v6i2.7457| Abstract views : 0 | PDF views : 0

Abstract


Pemanfaatan daun talas oleh masyarakat sebagai bahan pembuatan rokok masih kurang. Pemanfaatan daun talas sebagai bahan pembuatan rokok akan maksimal jika mempunyai mesin perajang dengan skala rumah tangga. Tujuan penelitian ini adalah membuat mesin perajang daun talas dengan variasi pulley terhadap tebal irisan dan waktu yang diperlukan untuk merajang. Mesin perajang ini dibuat dengan menggunakan motor listrik 2800 rpm. Variabel penelitian yang digunakan adalah ukuran gulungan daun talas (12 cm, 14 cm dan 16 cm) dan ukuran pulley poros penggerak (8 inch, 10 inch, dan 12 inch). Hasil penelitian menunjukkan kualitas yang paling optimal untuk merajang yaitu penggunaan pulley poros penggerak berukuran 10 inch dan ukuran gulungan daun talas 16 cm. Hasil ketebalan rata-rata yang diperoleh pulley poros penggerak berukuran 10 inch adalah kurang dari 1 mm.

Keywords


daun talas, mesin perajang, pulley

Full Text:

##Full Text##


DOI: http://dx.doi.org/10.31002/jom.v6i2.7457

Article Metrics

Abstract view : 0 times
##Full Text## - 0 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.