Title:


Kerjasama Publik dan Swasta dalam Pengelolaan Parkir di Objek Wisata Taman Kyai Langgeng Kota Magelang


Author:


Mail Sri Mulyani(1*)

(1) Jurusan Ilmu Administrasi Negara Universitas Tidar, Indonesia
(*) Corresponding Author
10.31002/jpalg.v1i1.443| Abstract views : 155 | PDF views : 0

Abstract


Kerjasama Pemerintah-Swasta (Public Private Partnership) dipandang penting untuk memenuhi ketersediaan sarana prasarana dan peningkatan pelayanan kebutuhan dasar masyarakat termasuk dalam pengelolaan parkir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kemitraan dalam pengelolaan parkir sebaiknya dilakukan antara PD Pengelola Obyek Wisata Taman Kyai Langgeng dengan pihak swasta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data ditempuh melalui pengamatan, wawancara dan dokumentasi terhadap informan yang terlibat langsung dalam pelaksanaan kegiatan tersebut. Proses analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Kemitraan pengelolaan parkir antara PD POW Taman Kyai Langgeng dengan pihak swasta harus dilakukan karena akan membawa dampak baik dan saling menguntungkan. (2) Pelaksanaan kemitraan dalam pengelolaan parkir di Taman Kyai Langgeng tidak hanya antara pemerintah dan pihak swasta tetapi juga memerlukan keterlibatan masyarakat

Full Text:

##Full Text##

References


Osborne D,& Ted G.(1992).Reinventing Government: How the Entrepreneurial Spirit is Transforming the Public Sector, Addison-Wesley.

Parente W. J. , 2006, ”Public Private Partnerships” dalam Workshop on “Fundamental Principles and Techniques for Effective Public Privat e Partnerships in Indonesia”, Jakarta.

Notoadmodjo, Soekidjo, 2007, Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Provan, Keith G. and Milward H.Brinton, Governing the Hollow State (Journal of Public Administration Research and Theory), 364/J.Part.10, April, 2000.

Sugiyono. 2011, Metode Penelitian Kualitatif, Alfabeta. Bandung

Dwiyanto Agus, 2010, Manajemen Pelayanan Publik: Peduli, Inklusif, dan Kolaboratif, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta




DOI: http://dx.doi.org/10.31002/jpalg.v1i1.443

Article Metrics

Abstract view : 155 times
##Full Text## - 0 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal of Public Administration and Local Governance



Journal of Public Administration and Local Governance

Public Administration Programme, Universitas Tidar

Jl.Kapten Suparman, No.39, Potrobangsan, Magelang Utara, Kota Magelang, Jawa Tengah, 56116

http://jurnal.untidar.ac.id/index.php/publicadmini

 P-ISSN: 2614-4433

 E-ISSN: 2614-4441