Title:


PENGARUH SIKAP PADA PERUBAHAN PERILAKU TIDAK MENGONSUMSI KEMASAN PLASTIK DIMODERASI IKLAN


Author:


Mail Arum Sekar Gumilang(1*)
Mail Waluyo Budi Atmoko(2)
Mail Nang Among Budiadi(3)

(1) Universitas Setia Budi Surakarta, Indonesia
(2) Universitas Setia Budi Surakarta, Indonesia
(3) Universitas Setia Budi Surakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author
Abstract views : 0 | PDF views : 0

Abstract


ABSTRAK

 Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel perilaku tidak mengonsumsi plastik dipengaruhi oleh sikap tidak mengonsumsi plastik dan dimoderasi iklan tidak menggunakan kemasan plastik. Data diperoleh melalui Eksperimen yang dilakukan di Desa Gringging. Teknik eksperimen yang digunakan sebanyak 84 partisipan. Uji hipotesisi menggunakan teknik analisa regresi dengan variabel moderator dan analisis regresi logistik. Hasil penelitian menunjukan bahwa sikap berpengaruh positif terhadap perilaku untuk tidak mengonsumsi plastik, rangsangan iklan memoderasi hubungan antara sikap terhadap perilaku tidak mengonsumsi plastik dan perilaku tidak mengonsumsi plastik.


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.