ANALISIS SEMIOTIKA DALAM FILM BLACK PANTHER 2018: REPRESENTASI IDEOLOGI RASISME DAN PATRIOTISME

Hawa La'ala Nabilla Fada

Abstract


 

Abstract:

The film "Black Panther 2018" serves as a significant representation in understanding the ideologies of racism and patriotism in society. Through a semiotic approach, this research analyzes the levels of reality, representation, and ideology in the film. A qualitative research method is utilized with data collection techniques from literature studies and data analysis based on John Fiske's Semiotics Theory. The analysis results indicate that the film portrays resistance against racism and the spirit of patriotism among the black race, as well as the social-political conflicts faced. "Black Panther" highlights diversity in cast and characters, confronting systemic racism by showcasing the strength and pride of the black race. Characters like T'Challa and Shuri symbolize resistance against discrimination and injustice, inspiring audiences to combat all forms of discrimination. Within the film's narrative, Wakanda confronts racism by demonstrating extraordinary strength, intelligence, and capabilities, showing that the black race also possesses boundless potential regardless of skin color.

Keywords: Film, Black Panther, Semiotics, Racism, Patriotism

 

Abstrak:

Film "Black Panther 2018" menjadi representasi penting dalam memahami ideologi rasisme dan patriotisme dalam masyarakat. Melalui pendekatan semiotika, penelitian ini menganalisis tingkat level realitas, representasi, dan ideologi dalam film tersebut. Metode penelitian kualitatif digunakan dengan teknik pengumpulan data dari studi pustaka dan analisis data berdasarkan Teori Semiotika John Fiske. Hasil analisis menunjukkan bahwa film ini menggambarkan perlawanan rasisme dan jiwa patriotisme ras kulit hitam, serta konflik sosial-politik yang dihadapi. Film "Black Panther" menonjolkan keberagaman dalam pemeran dan karakter, serta menghadapi systemic racism dengan menunjukkan kekuatan dan kebanggaan ras kulit hitam. Karakter-karakter seperti T'Challa dan Shuri menjadi simbol perlawanan terhadap diskriminasi dan ketidakadilan, memberikan inspirasi bagi penonton untuk melawan segala bentuk diskriminasi. Dalam narasi film, Wakanda menghadapi rasisme dengan menunjukkan kekuatan, kecerdasan, dan kemampuan yang luar biasa, memperlihatkan bahwa ras kulit hitam juga memiliki potensi tak terbatas tanpa memandang warna kulit mereka.

Kata Kunci: Film, Black Panther, Semiotika, Rasisme, Patriotisme

 


Keywords


Film, Black Panther, Semiotics, Racism, Patriotism

Full Text:

PDF

References


Al Ghifari, F. (2021). Representasi Resistensi Rasisme dalam Film Harriet 2019. Titian: Jurnal Ilmu Humaniora, 5(1), 44–58. https://doi.org/10.22437/titian.v5i1.11700

Dilematik, T., Jayanti, R., & Hasanudin, C. (2022). Analisis Semiotika John Fiske Mengenai Representasi Kepribadian Tokoh Tariq pada Film Penyalin Cahaya. Ejurnal Ikip PGRI Bojonegoro, 1(November 2022), 25.

Editors, H. co. (2023, January 12). Segregation in the United States. https://www.history.com/topics/black-history/black-history/segregation-united-states

Editors, H. co. (2024, January 24). Black History Milestones: Timeline. A&E Television Networks. https://www.history.com/topics/black-history/black-history-milestones

Fiske, J. (2011). Television Culture, Second Edition. Routledge.

Hall, S. (2003). REPRESENTATION Cultural Representations and Signifying Practices. Sage.

Kevin, C. (2023). Representasi Ras Kulit Hitam dalam Mini-Series “ The Falcon and The Winter Soldier .” Scriptura, 13(1), 58–68. doi: https://doi.org/10.9744/scriptura.13.1.58-68

Yana Azli Harahap, N., Harahap, N., & Abidin, S. (2023). Analisis Semiotika John Fiske Dalam Ketidaksetaraan Gender Pada Film Dangal 2016. SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan, 2(4), 1117–1126. https://doi.org/10.54443/sibatik.v2i4.725

Yufandar, B. T. (2016). Representasi Ras Kulit Hitam dan Kulit Putih dalam Film “The Avangers.” Jurnal E-Komunikasi, 4(1), 1–8. doi: https://doi.org/10.9744/scriptura.13.1.58-68

Zainiya, M. A., & Aesthetika, N. M. (2022). John Fiske’s Semiotic Analysis About Body Shaming in Imperfect Film Analisis. Indonesian Journal of Cultural and Community Development, 11, 1–13.




DOI: https://doi.org/10.31002/jkkm.v8i1.8566

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Komunikasi dan Kajian Media

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License. View My Stats