Title:


PENGELOLAAN SAMPAH BERDIMENSI HUKUM DAN KESADARAN HUKUM MASYARAKAT DI KOTA KENDARI


Author:


Mail Rahman Hasima(1*)
Mail Ayib Rosidin(2)
Mail Sumarlin Sumarlin(3)
Mail Abdul Sakti(4)
Mail La Ode Ahmad Saktiansyah(5)

(1) Universitas Halu Oleo, Indonesia
(2) Universitas Halu Oleo, Indonesia
(3) Universitas Halu Oleo, Indonesia
(4) Universitas Halu Oleo, Indonesia
(5) Universitas Halu Oleo, Indonesia
(*) Corresponding Author
10.31002/lh.v7i1.7521| Abstract views : 0 | PDF views : 0

Abstract


Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengelolaan sampah berbasis kesadaran hukum dan kebijakan pengelolaan sampah yang berdimensi hukum. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian yuridis empiris adalah penelitian hukum mengenai pemberlakuan atau implementasi ketentuan hukum normatif secara in action pada setiap peristiwa hukum tertentu yang terjadi dalam masyarakat. Dalam penelitian ini akan dilakukan evaluasi dan analisis secara hukum dan empiris terkait strategi pengelolaan sampah berdimensi hukum dan kesadaran hukum masyarakat Kota Kendari. Menggunakan Teknik pengumpulan data melalui studi lapangan dan studi kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa pengelolaan sampah berdimensi hukum dan kesadaran hukum masyarakat Kota Kendari dengan pendekatan pola reduce, reuse, dan recycle sebagaimana yang dituangkan secara jelas dalam rumusan ketentuan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Pengelolaan Sampah yang dapat dilaksanakan dengan cara: 1) Penetapan dan penataan kelembagaan pengelolaan, 2) Pembukaan akses terhadap peran dan fungsi kelembagaan pengelolaan sampah pada setiap tingkatan pengelolaan, 3) Harmonisasi dan koordinasi kelembagaan pengelolaan sampah, 4) Peningkatan pemahaman SDM kelembagaan pada setiap tingkatan pengelolaan sampah, dan 5) Peningkatan kolaborasi dan sharing informasi terkait dengan pengelolaan sampah dengan pola reduce, reuse, dan recycle.


Keywords


Pengelolaan Sampah; Berdimensi Hukum; Kesadaran Hukum

Full Text:

PDF

References


Akhmad Yani dan Gunawan Wijaya, 1999, Seri Hukum Bisnis Anti Monopoli. Raja Grafindo, Jakarta.

Chinda Dwitha Putri, 2019, Dampak Pembuangan Sampah Bagi Masyarakat Di Sekitar Tpsa Piyungan (Studi Kasus: Piyungan Bantul, Yogyakarta).

Lili Rasjidi, 2003, Hukum Sebagai Suatu Sistem, Mandar Maju, Bandung.

M. Manullang, 1988, Dasar-Dasar Manajemen, Ghalia Indonesia, Medan.

Soerjono Soekanto, 1982. Kesadaran Hukum dan Kepatuhan Hukum, Rajawali, Jakarta.

Soerjono Soekanto, 1986, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta.

Syaiful Bakhri, 2010, Kebijakan Hukum Pidana, dalam Perspektif Pembaharuan Sistem Peradilan Pidana Indonesia, Total Media, Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.31002/lh.v7i1.7521

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Cited By

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

P - ISSN 2598-0769

E - ISSN 2598-0750

DEPARTMENT OF LAW, UNIVERSITAS TIDAR, INDONESIA